Rabu, 25 April 2012

Cara Membuka file yang hilang atau disembunyikan oleh virus di Flash Disk

Cara Unhidden FD :
 
Ini merupakan salah satu cara mudah agar kita bisa membuka file yang hilang atau disembunyikan oleh virus di flash disk kita, ikutilah langkah berikut :
 
Start Menu - Fonlder Option - Pilih dont show hidden
Start Menu - Run - CMD - Pilih Drive, Misal D: - Ketik attrib -r -s -h /s /d - Buka exploler
 
ATAU
 
registry
regedit->HKEY_CURRENT_USER->SOFTWARE->Microsoft->Windows->CurrentVersion->
Explorer->Advance, cari bacaan showsuperhidden, klik 2x lalu rubah angka nya dari 0 jadi 1, jika tidak ada bacaan showsupperhidden maka buat sendiri, caranya klik kanan mouse, lalu pilih new, trus klik binary value, kemudian kasih nama showsuperhidden.
 
 
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar